KABAR BOGOR – Pemerintah desa sukadamai, kecamatam dramaga, kabupaten bogor. Mengelar Kegiatan Penyaluran Bantuan Langsung Tunai (BLT-DD) pada tahun Anggaran 2023, yang mana anggaran tersebut dialokasikan di Bulan April, Mai dan Juni, acara tersebut berlangsung di halaman aula kantor desa, jumat (16/06/2023).
Kegiatan tersebut pun dihadiri oleh beberapa muspika diantara nya babinsa,babinkantibmas, Sekdes Dan Stap Desa sukadamai.
Sebanyak kurang lebih 99 Keluarga penerima Manfaat (KPM), BLT tersebut Telah DiSalurkan langsung oleh Pemdes Sukadamai, penerima KPM Mendapatkan Uang tunai Sebesar Rp.900.000.00,- (Sembilan Ratus Ribu Rupiah).
Saat di konfirmasi Sekdes Sukadamai Devi Kurniawan Menjelaskan Kepada media kabarpubliknews.com , “Alhamdulillah hari ini pemdes sukadamai sedang berlangsung pembagian bantuan langsung tunai BLT- DD sebanyak 99 penerimaan KPM, keluarga penerima manfaat, masing-masing mendapatkan sejumlah uang sebesar Rp 900.000.00,- ( sembilan ratus ribu rupiah). alhmdulilah penyaluran ini berjalan dengan lancar tanpa hambatan apapun. Ucap Sekdes
Dikatakanya lagi, “Bagi masyarakat desa sukadamai yang mendapatkan batuan BLT-DD ini, gunakan lah uang itu yang bermanfaat dan bagi yang belum mendapat bantuan sama sekali jangan bersedih hati karena masih banyak bantuan lain nya dari kementerian sosial (kemensos). Tutupnya
Reporters : Sudin/Meng
Editor : TBW